Search

Bank Kategori FAQ:

AI Doc Summarizer Click to summarize of "Apa itu RUPS?" by Documenta AI

Rapat Umum Pemegang Saham merupakan salah satu organ dalam perusahaan yang mewakili kepentingan para pemegang saham yang diantaranya adalah keputusan yang berkaitan dengan struktur organisasi Perseroan dan kepentingan para pemegang saham semisal perubahan anggaran dasar, permohonan agar Perseroan dinyatakan pailit, pembubaran Perseroan, penambahan modal Perseroan dan pengeluaran saham baru dan penggunaan laba Perseroan. Kedudukan RUPS sejajar dengan Direksi dan Dewan Komisaris.

Bagaimana Pendapatmu?

Butuh yang lainnya?

Jika anda sudah pernah terdaftar sebagai Documenta User, anda bisa lanjut dengan login dibawah ini

Mohon maaf, untuk pendaftaran sementara hanya dapat dilakukan melalui pesan WhatsApp kepada tim kami

Documenta Artikel
Our Contact